FTIK Selenggarakan Orientasi Kurikulum Merdeka Belajar

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Kendari menyelenggarakan kegiatan “Orientasi Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah”. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 11 Februari 2023 bertempat di Aula Mini Perpustakaan IAIN Kendari. Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka untuk meningkatkan dan memberikan wawasan yang baik kepada Dosen terkait penerapan Kurikulum Merdeka Read more…

Tingkatkan Kompetensi Menulis, FTIK Selenggarakan Workshop Kelas Menulis Dosen

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Kendari menyelenggarakan kegiatan “Workshop Kelas Menulis Dosen”. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari, yaitu Sabtu-Ahad, tanggal 12–13 November 2022 pukul 08.00 hingga 16.00 bertempat di Aula FTIK. Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka untuk meningkatkan dan memberikan wawasan yang baik kepada Dosen terkait penulisan Read more…

FTIK IAIN Kendari Kukuhkan Gelar Sarjana Pendidikan pada 314 Peserta Yudisium

Kendari, IAIN Kendari akan menggelar Wisuda X yang direncanakan pada 16 November 2022 mendatang. FTIK sebagai fakultas tertua telah mempersiapkan berbagai hal untuk acara tersebut. Hari ini (Jum’at, 11 November 2022), bertempat di Auditorium Mini Perpustakaan IAIN Kendari, Dekan Fakultas mengukuhkan gelar Sarjana Pendidikan kepada 314 mahasiswa peserta yudisium. Mahasiswa Read more…

Jelang Wisuda, FTIK Gelar Yudisium

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Kendari melangsungkan Yudisium program Sarjana di Gedung FTIK IAIN Kendari pada Kamis, 29 September 2022. Yudisium dibuka langsung oleh Dekan FTIK IAIN Kendari, Dr. Masdin, M.Pd.Rosmini, S,Si., M.Pd. selaku ketua panitia sekaligus Ketua Program Studi Tadris Biologi dalam laporannya mengatakan bahwa ada 61 Read more…

FTIK Selenggarakan Klinik Akademik

Kamis, 25 Agustus 2022 Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Kendari menyelenggarakan Klinik Akademik. Kegiatan ini dilaksanakan di masing-masing program studi yang ada di FTIK yang diikuti oleh 791 mahasiswa baru yang tersebar di sepuluh program studi. Tujuan dari klinik akademik FTIK adalah untuk memperkenalkan profil, visi misi, struktur Read more…

Copyrigth FTIK IAIN Kendari@2022